Lirik Lagu Daerah Sulawesi Tenggara

Lirik Lagu Daerah Sulawesi Tenggara -Kawan budaya Tradisi Nuswantoro kebudayaan atau tradisi sebuah bangsa merupakan sebuah jati diri bangsa. Karena dengan adanya tradisi kita tahu siapa kita sebenarnya dan dari mana kita berasal. Budaya dan tradisi Nusantara atau Nuswantoro sangatlah banyak. Dari segi bahasa pakain kuliner sampai dengan upacara keagamaan ada semua di bumi Nuswantoro ini.Sehingga kami ingin mengajak kawan budaya untuk lebih mengenal Lirik Lagu Daerah Sulawesi Tenggara dan tahu akan lebih banyak tentang seluk beluknya.

Kita wajib untuk mengetahui akan semua itu. Karena kita bangsa yang besar dan Bangsa yang besar selalu menghargai akan budaya dan tradisi serta sejarahnya. Jangan sampai kita tidak tahu tentang Lirik Lagu Daerah Sulawesi Tenggara. Bisa jadi esok atau lusa kita tidak akan pernah mengenal atau melihatnya jika bukan kita yang melestarikan budaya dan tradisi nuswantoro ini.



Untuk menambah wawasan kita tentang budaya dan tradisi nuswantoro berikut artikel yang lainya



Lirik Lagu Daerah Sulawesi Tenggara - Provinsi Sulawesi Tenggara terletak di Jazirah Tenggara Pulau Sulawesi, tepatnya berada pada koordinat 02°45' - 06°15' Lintang Selatan dan 120°45' - 124°30' Bujur Timur. Provinsi Sulawesi Tenggara dibentuk berdasarkan UU No. 13 Tahun 1964 tanggal 22 September 1964.

Provinsi Sulawesi Tenggara beribu kota di Kota Kendari, terdiri dari beberapa suku bangsa yaitu bangsa Buton (23%), Bugis (19%), Tolaki (16%), Muna (15%). Adapun lagu daerah dari Sulawesi Tenggara adalah Peia Tawa-Tawa. Berikut ini lirik lagu dan klip video lagu daerah  dari Provinsi Sulawesi Tenggara :

1. Lagu Daerah Sulawesi Tenggara - Peia Tawa-Tawa


Peia tawa tawa                        [Bag.1]
Peia tawa tawa
Noamba Tepumbu..
Peia tawa tawa
Peia tawa  tawa
Noamba tepumbu..
      Tepumbu luale..
      Tepumbu anandonia..
      Ronga tono motuo..

Rombe kai kai                       [Bag.2]
Rombe kai kai
Noamba Tepali
Rombe kai kai
Rombe kai kai
Noamba tepali..
     Molulo molulo..
     Molulo luwuakono
     Molulo sambe menggaa
     Molulo Molulo
     Moulo luwuakono
     Molulo sambe menggaa

2. Lagu Daerah Sulawesi Tenggara - Tana Wolio

Tana wolio liwuto bau
Bura satongka auwalina
Iweitumo tana minaaku
Lembokanaa moraaku

Tula-tula morikana
Kumalinguakamea
Tabeana mancuana
Bemo sau-saua

Tula-tula morikana
Kumalinguakamea
Tabeana mancuana
Bemo sau-saua

Tana wolio lape-lapea
Ingkita dadi mangura




3. Lagu Daerah Sulawesi Tenggara - Wulele Sanggula


O……. Wulele Sanggula
O……. Wulele sangggula
Tumbuno walande
Porehuka mokole

Ooooo …… wulele wekoila
Anowai  inuangino  sangia
Sangia lohuene
Mokok lipu wuta

Ikita nggita  I unuaha
Pesorongano tarimaja wulao
Ikita nngita lunaha
Petiriano luale wajaula




3. Lagu Daerah Sulawesi Tenggara - Symponi  Bahteramas 

Diantara bentangan laut biru
Terdapat desiran yang indah
Bumi sulawesi tenggara dengan segala kekayaannya,,,,,
Kini saatnya kita bersatu dalam barisan

Mari semua bargandeng
Tangan kita bangun kesejahtraan
Masyarakatlah yang utama
Menuju msa depan cemerlang
kini saatnya kita kembangkan semua
Potensi yang ada

Tanah wolio terkenal aspalnya
Wuteno muna cantik alamnya
Tanah metongga berlimpah nikelnya
Wonua konawe jadi lumbung beras
Pulau hugo indah di wakatobi
Bombana kaya dengan hasil laut
Pesona budaya bumi kendari
Kini saatnya kita berkarya untk daerah kita


Trimakasih Kawan budaya telah membaca dan menyimak Lirik Lagu Daerah Sulawesi Tenggara

Indah dan kaya bukan budaya kita ini yang terutama di bumi nuswantoro ini dan semoga dengan hadirnya Lirik Lagu Daerah Sulawesi Tenggara. Dapat membuat kita lebih banggga dan semangat lagi untuk melestarikan dan mengembangkan budaya nuswantoro ini. Ingatlah bahwa budaya kita ini adalah budaya dan peradaban yang luhur jangan sampai kita lengah dan diakui oleh bangsa lain. Salam Budaya Nuswantoro buat kita semua.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Lirik Lagu Daerah Sulawesi Tenggara"

Posting Komentar